Jumat, 21 September 2012

Emanuel damar, pokok ngguyu :D


Nama depannya keren, Emanuel, seperti nama pangeran atau  panglima yang gagah berani dalam sejarah atau mythe Yunani kuno. Kata teman-temannya nama panggilan Emanuel sangat gak cocok buat si Damar yang hobinya mbanyol dan always laaugh ini. Walaupun nama panggilannya Damar, bukan berarti artinya lampu lho. Masih gak percaya kalo dia manusia? Coba liat di tengkuk bagian belakang, kalo kalian nemu tulisan 35 Watt 110 Volt – 5A maka silahkan pasang ia sebagai lampu taman di rumah kalian, saya relakan sepenuh hati untuk hiasan taman kalian sekaligus pengusir tikus hehehe
Oh iya, damar itu kelahiran di Solo lo,Solo tuh salah satu kota yang terkenal akan batiknya lho, mirip sama Pekalongan, tapi masih keren Pekalongan lah, hehehe maklum aku kan kelahiran Pekalongan, jadi wajar dong kaalo muji sendiri :D, tepatnya tanggal 23 September 1995. Dan untuk SMA nya, dia berasal dari SMA N 1 Surakarta. Karena suka tertawa, cocok sekali kalo dia punya hobby bermain gitar, lho kok gak nyambung banget anatar ketawa dan gitar? Sushi dan juice adalah menu favorit dia yang tiada duanya, mungkin kallo menu selingkuhannya ada hohoho. Laki-laki yang bergolongan darah O ini masuk ke FKG Unair  dan merebut bangku di Pendididkan Dokter Gigi dengan jalur mandiri l. Hal yang paling gak disukai oleh Damar saat ia haruss menunggu sesuatu sampek dia lumutan hehehehe. Oh iya ada yang lupa, kalo Damar lagi jalan bareng sama si Reno itu lucu lho, mirip adek kakak, yap mereka berdua memang kompak dan solid.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar